Tingkat kecelakaan pada industri konstruksi relatif lebih tinggi jika dibandingkan dengan jenis industri lain seperti industri manufaktur. Hal ini disebabkan karena masih rendahnya pengetahuan dan kesadaran K3 pekerja di sektor konstruksi. Tingginya kecelakaan telah menyebabkan menurunnya produktivitas kerja perusahaan. Pelatihan ini dirancang untuk semua pekerja yang terlibat dalam pekerjaan konstruksi sehingga dapat mencegah terjadinya kecelakaan kerja konstruksi dan penyakit akibat kerja konstruksi serta menciptakan lingkungan kerja yang aman dan nyaman, yang pada akhirnya akan meningkatkan produktivitas kerja. Pelatihan Ahli K3 Konstruksi bersertifikasi kompetensi yang dikeluarkan oleh Badan Nasional Sertfikasi Profesi (BNSP) dirancang berbasis kompetensi (Competency Based Training) sesuai Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) K3 Bidang Konstruksi. Untuk mendapatkan sertifikasi kompetensi,para peserta training akan diuji oleh assessor dari LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi). Lembaga Sertifikasi Profesi mempersiapkan sertifikat kompetensi bagi tenaga yang kompeten sesuai dengan Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. Dibidang konstruksi salah satu bidang yang harus dipastikan kompetensinya dalam rangka menjamin mutu bangunan adalah Supervisor Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Konstruksi. Ahli Madya Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Konstruksi merupakan tenaga kerja yang memegang peranan penting dalam pekerjaan konstruksi bangunan.
Persyaratan :
Praktisi Lulusan S1 (Pengalaman 3 Tahun)
Praktisi / Pekerja Lulusan D3 (Pengalaman 6 Tahun)
Praktisi / Pekerja Lulusan SLTA / SMK / Sederajat (Pengalaman 12 Tahun) *Persyaratan Dokumen:
Foto Copy KTP / SIM / KITAS
Foto Copy Ijazah (Legalisir)
Foto Copy Transkrip Nilai
Foto 3×4 Background Merah 4 Lembar
Curriculum Vitae (CV) & Lampiran
Surat Penunjukan dari atasan / SK Kerja
Lampiran Formulir terkait K3 (Yang sudah Terisi)
Fasilitas :
Hard dan Soft Copy Materi Training
ID Card Ahli K3 Muda Kontruksi dari LSP
Form Kertas Kerja dan Materi (Soft & Hard copy)
Sertifikat Ahli Muda Kontruksi dari BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi)
Tas, Polo Shirt, Snack, Coffe Break dan Lunch
Jadwal Pelaksanaan :
03 - 06 Maret 2025
19 - 22 Maret 2025
14 - 17 April 2025
26 - 30 April 2025
07 - 10 Mei 2025
19 - 22 Mei 2025
02 - 05 Juni 2025
18 - 21 Juni 2025
30 Juni - 03 Juli 2025
14 - 17 Juli 2025
30 Juli - 02 Agustus 2025
Jadwal Pelaksanaan :
11 - 14 Agustus 2025
27 - 30 Agustus 2025
10 - 13 September 2025
22 - 25 September 2025
08 - 11 Oktober 2025
20 - 23 Oktober 2025
03 - 06 November 2025
19 - 22 November 2025
03 - 06 Desember 2025
17 - 20 Desember 2025
Biaya Rp. 10.500.000,-